Written on 8/31/2007 01:40:00 PM by Indah Puspita Rani
Seperti biasa, makan siang selalu bareng2 temen IA. Temen2 sepenanggungan ceu nah :P. Kebetulan temen2 makan siang gw selama IA, gak ada sama sekali malay-nya, apalagi indonesian-nya. Maklum anak indo yang EEE kayaknya cuma gw deh yang ambil IA di semester 1, bahkan anak yang ABP pun ambil IA di semester 2.
Jadi temen IA lo tuh sapa to?
Hehehe,, jadi kepanjangan. Nahh.. jadi temen IA gw adalah warga negara sini dan sini, dengan perbandingan 6:1. Dan seperti yang tadi dibilang, bahwa gak ada malaynya, alhasil race dari kesemua temen makan siang gw adalah : orang2 yang memakai bahasa ini. -credit to mbah wiki-
Masalah dalam pergaulan?
Tentu ada. Tapi anehnya, masalah yang gw punya adalah sesuatu yang gw pikir harusnya tidak jadi masalah yaitu bahasa. Secara most of my lunch-friends are Singaporean, they should speak english well, and yes, in fact they speak English very-very well.
Trus gak masalah donk?
Yah,,ternyata masih bermasalah. Walaupun mereka dalam satu grup, dimana di grup tersebut ada gw, yang notabenenya bukan chinese, yang sama skali gk ngerti chinese language, mereka masih menggunakan bahasa tersebut. Kadang untuk sesuatu yang sepertinya sangat lucu. Yahh,, disaat seperti ini yang kadang ngebuat gw ngerasa gak enak. Rasanya pengen teriak "Eh, kalo cerita lucu,, bagi2 donk.. !!". But, it wasn't pissed me off, karena ada grup kecil dalam grup besar itu yang cukup sering makan bareng, dan mereka cukup terbiasa speak English or translate the-things-what-they-are-talking-about to me. Dan gw bener2 merasa nyaman dengan mereka. Namun sayangnya,, hari ini gw gak satu meja dengan mereka dan gw terdampar di lautan pencinta speaking-chinese-language-whichever-situation-they-have. -S**t I had almost 1 and a half hour with them.-
Dan hal ini mengingatkan speech dari PM Lee. Waktu itu membahas masalah bahasa. Kira2 dia bilang begini : "It's exhausting to give speech in 3 languanges. Satu
bahasa harusnya ada untuk jadi first language, kalo pilih chinese, berarti english harus rela untuk jadi second priority, dan juga sebaliknya. Dan untuk menyatukan negara Singapura, ada rencana untuk mengajarkan chinese people bahasa malay atau bahasa indonesia -humm..I felt strange about this, but really, I remember he said 'bahasa indonesia'-, dan sebaliknya orang malay belajar bahasa
chinese. So they can understand each other. "
Gw rasa pemerintah cukup sadar keadaan yang terjadi di lapangan Singapura. Dan sebagai tambahan, tak lama sebelum speech tersebut ada artikel di NTU TRIBUNE, tentang mahasiswa Vietnam yang kuliah di NTU. Ada satu quotenya di koran itu : " I didn't expect they -I think she meant Singaporean students- speak chinese too much".
See? Jadi gw ga salah donk, bahwa terkadang gw suka pissed off sama Chinese Singaporeans -ingat ada 's'nya maksdny secara keseluruhan ya.. bukan induvidual- They live in Singapore, but they act as an landlord. Gw gak tau gmana asal muasal Singapore== a-small-land-of-China. Tapi menurut hipotesis salah satu seorang teman, yang menurut gw cukup masuk akal, yaitu; jalur perdagangan. Yahh.. tau kan?! Orang China itu hobi dagang ;p.
Kenapa gw bilang mereka act as the landlord?
Bisa dilihat dari mereka yang gak bisa bahasa Malay sama sekali. Menurut geografis, dan juga sejarah, Malay tentunya bahasa ibu mereka yang seharusnya. Yahh.. Paling tidak itu yang guru2 geografi ajarin ke gw, saat gw masih pake baju putih biru. Tapi ternyata di lapangan, hanya sedikit yang bisa bahasa Malay lancar. Satu2nya lagu berbahasa Malay yang mereka bisa, Lagu dibawah ini :
Lalu, ini kan tanah Malay, most of them are moslem, tapi ternyata moslem disini tidak bisa melakukan ibadah dengan tenang, terbukti dengan adanya larangan untuk solat di gedung public. Dan hal ini yang ngebuat anak2 sekolah di Singapura, menjamak seluruh solatnya dirumah, which I found it's strange, is it allowed? I don't know!.
Setelah itu,,,,, udah ahh.. ;p
Gw sebel banget, knapa malah tuan rumah yang dikucilkan. Hey man,, where are those chinese people come from? Rasanya pengen teriak ke Malay2 disini : "Oh.. Mann. protect your land, c'mon you should ask them to respect all of you as the landlord." Anyway, it none of my bussiness, I have no right to say anything, so let's just watch it. -tapi berhubung ini blog gw,, jadi terserah gw donk.. mo ngomong paan. hehehehe. ;p-
Gw rasa, Indonesian chinese jauhhhh lebih baik. Mereka menghormati pribumi di Indonesia. Walau gw tau, bahwa masih banyak pribumi di Indonesia yang g suka sama chinese for no reason. Tapi gw rasa mereka cuma jealous, memang kebanyakan chinese lebih berhasil dan banyak duit. Tapi liat dulu donk, mereka memperoleh itu smua dengan kerja keras. Dan gw rasa gak ada alasan untuk ngebenci mereka. They respect the 'pribumi'. They speak indonesian fluently, which is our mother tounge. They respect the law and the culture. They love indonesia. Yeah..!! They are indonesian. Indonesia harus bersyukur.
Dan gw selalu inget gadis ini dan ini, kalo lagi makan siang. Mereka ngerti chinese, jadi gw suka ngebayangin "Kalo ada mereka, pasti gw ngerti apa yang mereka omongin, dan gak ada lagi roaming ;p. " Miss U girls.
Posted in
daily,
day-dreaming
|
Written on 8/29/2007 03:00:00 PM by Indah Puspita Rani
RATATOUILLE
(rat-a-too-e)
Kira-kira beberapa hari yang lalu, tepatnya sehari sebelum ade pulang. Akhirnyaaaa.. nonton RATATOUILLE.
Sejak sebulan yang lalu -atau mungkin lebih- iklannya udah sering diputer, biasanya di iklan2 sebelum pilem di mulai itu lho. Dan inilah asal muasal dari keinginan yang sangan besar untuk nonton nie film, hehehe ;p. -dan akhirnya berhasil memaksa ade secara halus umtuk nemenin.. wekekeke-
Lucu sih, walau gak masuk akal -aniwei mang ada ya kartun yang masuk akal ;p- . Tapi selama nonton asik banget deh, walau dia kartun bukan berarti ceritanya anak2 abis -ssstt bahkan ada scene ciumannya lho.. hehehe-. Satu hal yang terpikir waktu nonton film ini : " Susah juga ya jadi tikus ". Maklum di film ini kan tikus diperankan punya perasaan, khususnya Remy, tokoh utama tikusnya, dia bener2 mirip manusia, bahkan dia gak mau makan makanan dari sampah. *Alamak,, udah hampir spoiler nihh.. :P *
Mungkin ada yang berpikir sama dengan gw sebelum ntn filmnya, yaitu pemeran utamanya namanya Ratatouille. Ternyata salah saudara2,, namanya Remy, truss Ratatouille itu nama makanan yang dibuat Remy, yang bisa disebut makanan puncak deh.
Kenapa Ratatouille yang diambil sebagai judul dari film ini? Menurut gw selaen karena makanan ini istilahnya makanan puncak yang dibuat sama si Remy, juga karena ejaanya kalo dibuat dalam bahasa inggris bakal ada kata rat, yang artinya tikus. Penasaran Ratatouille makanan yang kayak gmana, gw langsung nyari deh di mbah google. Walau gambarnya gak sama kayak yang dibikin sama Remy - dekorasinya maksdnya-, tapi paling nggak ada bayangan, seperti apa sih Ratatouille. Ingat! Bentuknya gak kayak tikus ya.. hehehehe
Yang mo liat traillernya disini. Silahkan..!!
bonus :
Mo masak Ratatouille?
Posted in
film
|
Written on 8/23/2007 10:43:00 AM by Indah Puspita Rani
Yowww..
setelah dipikir2... kayaknya alamat url kemaren agak susah. -Lha wong aku sendiri suka lupa.. :P-
jadi.. dengan bangga mempersembahkan...
Teeerrrreeeeennnnggggg...
alamat baru :
bingungnyarinama.blogspot.com
knapa namanya gitu???
soalnya emang bingung nyari nama.. secara nama gw : indahpuspita.blogspot.com gak available... Haizzz sapa sih itu.. =S
|
Written on 8/20/2007 04:03:00 PM by Indah Puspita Rani
Ada cerita yang baru aja didenger kemaren dari kak ichan ;
(dengan sedikit gubahan tentunya.. =p)
Pada Jaman dahulu kala.. Ada seorang putri yang suhu tubuhnya panas bukan
main. Apapun yang dia pegang pasti meleleh. Sunggauh kasian sang putri.
Hal ini jelas menyusahkan sang putri. Sang putri memang tidak mempunyai
kekasih, beliau terlalu pusing untuk memikirkan keanehan dirinya itu. Tak habis
akal sang putri pun mengadakan sayembara. Dimana sayembara itu berbunyi :
"Barang siapa yang mampu membawa benda yang tidak meleleh saat disentuhnya
akan dijadikan suaminya."
Siapa yang tau mau jadi suami sang putri. Kaya, cantik, dan bisa menjadi
Pengeran sebuah kerajaan besar. Namun sayangnya tak mudah untuk memenangkan
sayembara ini. Dengan kata lain tak mudah mendapatkan benda yang tidak mencair
saat dipegang sang putri. Sampai pada suatu saat, seorang pangembara datang ke
kerajaan, dan bermaksud ikut serta dalam sayembara tersebut.
" Yang terhormat Tuan putri, saya datang untuk mengikuti sayembara "
" Sudah banyak pendekar yang datang, tapi tak ada satupun yang bisa
membawakan benda yang tidak meleleh di tanganku. Apakah kau yakin bisa
mengalahkan mereka?"
"Yang Mulia,, walaupun saya hanya pengembara, tapi saya yakin benda yang
saya bawa tidak meleleh di tangan anda."
"Apa gerangan yang engkau bawa?"
"Yang Mulia, benda itu ada di kantung celanaku, saya harap Yang Mulia
berkenan untuk menggemgamnya di dalam kantong celana hamba."
"Baiklah.. "
Dan tuan putri pun menuruti apa kata pengembara itu. Dan ternyata... BENAR
apa yang dikatakannya. Benda itu tidak mencair di tangannya. Benda itu masih
tetap utuh. Apa gerangan benda itu.
Hehe,, tak laen dan tak bukan adalah benda yang menemani saya di kala bosan
saat IA. Benda itu adalah :
M&M, chocolate candies, tidak mencair di tangan tapi mencair
di lidah anda..
-iklan-
Posted in
day-dreaming
|
Written on 8/17/2007 10:57:00 AM by Indah Puspita Rani
Yup... Hari ini.. tanggal 17 Agustus 2007 **wait I should take my calculator first =p** , yak kita udah 62 tahun merdeka. Yayy!!! Alhamdulillah..
Anehnya.. setelah 62 tahun,- dimana kalo manusia udah mateng **mateng banget malah yaa.. huhuhu*, dimana mereka sudah melewati getir hidup selama 62 tahun,, dimana mereka sudah bisa berpikir dewasa *tentunya bukan film dewasa aja yang dipikirin.. hahahha* -, masih banyak orang indonesia sendiri yang saling bertanya satu sama lain, "Apakah bangsa kita benar2 merdeka?". Well, sebenernya merdeka ato nggak itu bangsanya sendiri yang menentukan, apalagi sudah di state ini.
Capee dee.. ngomongin beginian.. Bener deh,, gk kan ada habisnya. People keep complaining about their OWN country, Pemerintah beginilah,, pemerintah begitulah, ibarat di programming pake loop,diulang2 terus gak berenti2 ampe programnya diterminate. Sekali lagi teman2... Echa banget yaa... Echapedeee.. **peace cha..kidding kidding** =P
Satu hal yang gw sedih belakangan ttg indonesia. Dan ini terjadi beberapa hari yang lalu. Jadi gini; Kemaren gw ngobrol sama org di kantor **tmpt gw IA**, honestly gw gak tau namanya. Duhh sapa ya,,, okay for this blog purposes, let call him Mr. Baldy - He is not Baldy actually, but that word cross to my mind just now, no special reason-.
Ceritanya Mr.Baldy bantuin colleague gw yang duduk di belakang gw **psst.. dia (colleague gw) org indo juga lho..gk penting ya?..sabodo teuing ah** . Kebetulan ada masalah di komputernya. Trus collegue gw ada kerjaan, dan dia pun pergi untuk sesaat. Lalu kebetulan Mr.Baldy ini orangnya talkactive, really, i mean it, he almost couldnt stop talking - ck ck ck, sugoiine-, lalu mulailah pembicaraan hari itu :
" I've ever had a trip in Indonesia
long..long time a go.. while my break time after army."
" Really? where did u
go?"
" Humm.. I went to Jakarta,Poncak -puncak.red-, and then i go
to Bandong -bandung.red-"
" HOooo.. nice a? I often go to Bandung. I love Bandung. "
"Bandung is good, I went to Cipanas last time, It was really...really nice.. "
" Yeah I know,, I think, last time I went there is when I was still in prim school,, it's also a long...long... time
ago"
"Btw............................. -dan mulailah saat menegangkan- My wife's boss a,, he had ever lived in indonesia, jakarta to be exact."
"..... oh ya.. ?" -sebenernya gw lupa.. gw ngomong paan.. hehehhe-
"Yeahh.. But he doesn't like to live there.. "
"... why?"
" Yeahh.. you know how jakarta is,,, the people there ah,, dont know how to behave, it's not save to live there,, " dan dia juga ngejelasin kalo di jkt, mo pake kendaraan umum gitu gk aman,, jalan2 di trotoar gak aman.,, jalan macet dan segala macem..dan gw juga cuma bisa bilang,,
" It's not that bad if you live in another city, other than jakarta, but you know, people will go to jakarta for work,, "
"Actually Indonesia is so rich you know.. " -humm.
mulai ngangkat nih.. gak enak kali ya jelek2in mulu.. - " It has a lot of resources.. really... so manyy ... "
" yeachh correct, unfortunately, indonesia is unstable now, so we can't explore more. And also I hate the people who corrupt it, they almost take everything for their own sake."
"there's nothing can change it you know, except
GOD, if only He can change the heart of them, take the srew and then open and change it,hahaha (dibagian sini dia agak melebih2kan sepertianya huhuhuhu) yaechh you know,,, actually it's because they are uneducated, so that's why they do all of those things "
-dan pembicaraan terus berlanjut..-
Harusnya gw gak diem sih digituin,, tapi yah secara gw gk tau apa ttg jkt. Then I just say nothing,,,
Yang terpikir di benak gw: "Ya.. gw rasa Indonesia butuh pembenahan, pendidikan sudah saatnya digalakan,,, jangan sampe orang yang ngerusak citra indonesia muncul lagi di bumi indonesia,," haizz.. how long i need to wait... ?? Ok, i guess we need to be more patient. Seperti kata Aa' Gym -walau pamornya turun karena polygami bukan berarti nasehat2 dia yang dulu salah kann.. ;P- "Dimulai dari yang kecil, dimulai dari diri sendiri, dimulai dari sekarang."
-SaLam MeRdEKA-
Posted in
day-dreaming
|
Written on 8/16/2007 04:24:00 PM by Indah Puspita Rani
Yap.. Correct! It's my first post.
IA made me, yeah!! made this page -NTU students, 3rd year above should know why, hahaha :D -.
I dont know whom is it for. But Just like my address says: enjoying a cup of tea,so that I hope anyone -okay, honestly I dont know who will read my blog, I dont even have a link-friends yet, maybe later- can enjoy their time while reading this blog *later, I haven't had any idea what to write*, just like they usually enjoy a cup of tea in their tea break or even hectic-morning.
-yang lagi nunggu jam pulang kantor, setengah jam lagi.. ;p-
Posted in
first post
|